Thursday, November 22, 2007

STOCK LAMA LAGI...

Genderang “perang” nampaknya sudah mulai ditaburkan para pelaku politik di negeri ini. Meskipun Pemilu Pilpres baru baru akan terjadi 2009 nanti. Belakangan berita di berbagai media selalu menyentil aktifitas politik para tokoh yang nantinya diperkirakan akan mentas di ajang Pemilu 2009.Mencermati berita yang beradar di media massa nampaknya telah terseleksi nama para tokoh yang nantinya akan bertarung menuju Indonesia 1. Mereka adalah Yusuf Kalla, Megawati Soekarno Putri, Susilo Bambang Yudhoyono, Wiranto, Sultan Hamengku Buwono X, Sutiyoso.
Nama-nama diatas tenntunya muncul bukan dengan sendirinnya, tetapi dihembuskan oleh mesin politik yang menggawangi aktifitas politik mereka. Tampaknnya keberadaan calon – calon independent untuk ikut berlaga dalam pemilu nanti akan semakin tipis. Hal ini dikarenakan mesin politik yang dianggap paling efektiv di negeri ini adalah partai politik.
Dari ke enam nama yang beredar itu,masing masing tentunya telah menyiapkan “peluru” merayu rakyat untuk memilih nya. Peluru-peluru itu akan dilontarkan nya saat masa kampannye tiba. Pastinya peluru yang mereka ramu akan terus di update mengikuti angin politik tanah air. Yang pasti “janji surga” takan dihilangkan dalam resep untuk pembuatan program peluru para kandidat. Skeptis kedengarannya .Bukan tanpa alasan jika kita punya pandangan picik ini karena keenam nama tersebut adalah “stock lama” yang telah terekam track record nya.
Nampaknnya orang-orang muda masih harus bersabar untuk memimpin bangsa ini

5 comments:

Bambang Aroengbinang said...

yang menamakan dirinya king maker sudah jauh-jauh hari mempersiapkan berbagai skenario agar jagonya bisa lebih mulus duduk dikursi kekuasaan; jebak menjebak dalam intrik politik untuk membangun citra jagoanya, dan merusak citra lawannya akan semakin ramai...

Anonymous said...

Artikel-artikel di blog ini bagus-bagus. Coba lebih dipopulerkan lagi di Lintasberita.com akan lebih berguna buat pembaca di seluruh tanah air. Dan kami juga telah memiliki plugin untuk Blogspot dengan installasi mudah. Salam!

http://www.lintasberita.com/Lokal/STOCK_LAMA_LAGI---/

Priscilla Mulianto said...

bener bgt, Kak..
muka2 lama balik lagi yah, buat narik simpati dan seakan-akan era militer itu akan bisa membuat keadaan bangsa lebih tenang seperti jaman alm.Soeharto..

bagi yang tidak begitu mengerti politik, mgkn saja asal pilih, sambil berangan2 bisa seperti keadaan dulu aman dan tentram.. tapi dibalik semua itu ternyata hanya ada penderitaan yang sekarang kita alami ini deh..

permainan politik jg bisa membuat segalanya mungkin..
nice posting, Kak

Anonymous said...

cara daftar sbobet

kartu king said...

namanya politik gan mau gmn lagi. btw artikelnya bagus loh gan. mungkin bisa berkunjung ke website saya jika ada waktu untuk sharing2 hehe
kartu king